SEJARAH ACTION FIGURE DI INDONESIA

Di Indonesia, action figure mulai dikenal pada sekitar tahun 1980-an. Tetapi pada tahun tersebut perkembangan teknologi pun belum berkembng dibandingkan era sekarang yang mengakibatkan belum banyak masyarakat yang mengetahui tentang action figure.

Dan setelah itu pada tahun 1985 kemajuan teknologi mulai sedikit berkembang dengan adanya internet. Internet pun menjadi salah satu faktor berkembang action figure di Indonesia. Dan baru mulailah perkembangan action figure di Indonesia memiliki banyak penggemarnya. Dan berkat kemajuan teknologi internet lah orang-orang dengan mudah mencari action figure dengan tokoh kegemarannya.

Maka dari itulah action figure pada saat ini memang sedang menjadi primadona di berbagai negara dimulai dari Amerika sampai ke negara tercinta kita Indonesia. Perkembangan action figure pun tidak terlepas dari perkembangan film-film karakter dengan superhero ataupun kartun animasi.

Karena banyak karakter yang dibuat menjadi action figure mengambil karakter-karakter animasi. Beberapa negara contohnya dari negara jepang kita mengenal film anime seperti doraemon, naruto, dragon ball, dll. Dan dari negeri paman sam kita mengenal tokoh superhero karangan dari marvel company. Dengan begitu perkembangan action figure memang tidak lepas dari peran production house yang membuat film-film animasi.

Setelah itu banyak toko-toko mainan atau hobi yang menjual action figure menjamur di Indonesia, meskipun memang belum banyak toko-toko yang menjual action figure dengan koleksi lengkap layaknya diluar negeri. Karena pada saat ini pun beberapa tokoh action figure dengan seri limited adition dan dari merk tertentu sulit didapatkan.

Kurangnya fasilitas menjadi salah satu faktor kurangnya action figure belum berkembang pesat di Indonesia. Tetapi dengan perkembangan jaman dan teknologi banyak para penggemar action figure dengan karakter yang disukainya. Berbeda dengan negara Amerika dan Jepang yang disetiap toko-toko tersedia berbagai macam merk terkenal produsen action figure seri limited edition.

Sanggaralle open order untuk pembuatan action figure desain custom. Benda ini cocok untuk dijadikan sebagai souvenir atau hadiah untuk orang spesial atau orang yang kita kasihi.

Untuk informasi lebih lengkapnya, silahkan anda menghubungi kami ke kontak dibawah ini :

Telp/WA : 085718302098 – 087886662457

Email : sanggaralle@gmail.com

Workshop : Jl. Pluto Dalam 1 no. 24 Rt 001/04 Pisangan-Ciputat Timur, Tangerang Selatan

Scroll to Top